Sabtu, 29 April 2023

DISKUSI 2 PENGANTAR AKUNTASI (ADBI4332)

Posted By: Linda A Fauzi - April 29, 2023

Share

& Comment



Dua siswa sedang mendiskusikan penggunaan trial balance. Mereka bertanya-tanya apakah kesalahan berikut, masing-masing dipertimbangkan secara terpisah, akan mencegah keseimbangan uji coba menyeimbangkan.

(a)   Pembukuan mendebit Uang Tunai sebesar Rp600 dan mengkreditkan Gaji dan Biaya Upah sebesar Rp600 untuk pembayaran upah.

Kesalahan tersebut tidak akan membuat trial balance seimbang karena terdapat debit dan kredit sama besar yaitu Rp 600, terjadi pada akun yang berbeda. (pembukuan pada akun yang salah tapi jumlah yang benar).

Seharusnya untuk pembayaran upah, akun yang dikreditkan adalah Uang Tunai. Sedangkan Beban Gaji dan Biaya Upah merupakan akun yang didebitkan.

Jika perusahaan melakukan entri ini, maka uji coba akan seimbang karena debit dan kredit sebesar Rp 600 akan tercatat pada rekening yang benar.

(b)  Uang tunai yang dikumpulkan pada akun didebit ke Kas seharga Rp900 dan Pendapatan Layanan dikreditkan sebesar Rp90.

Kesalahan tersebut akan membuat trial balance tidak seimbang karena terdapat perbedaan antara debit dan kredi sebesar Rp 810 (Rp 900- Rp 90). (pencatatan dalam jurnal dengan jumlah yang salah baik sisi debit maupun sisi kredit).

Untuk memperbaiki kesalahan tersebut, entri yang benar adalah mendebit kas sebesar Rp 900 dan menkreditkan Pendapatan layanan sebesar Rp 900. Dengan entri benar ini, jumlah debit dan kredit di dalam trial balance akan seimbang.

Dari scenario (a) dan (b) mana kah yang akan membuat trial balance seimbang? 

Dari kedua scenario (a) dan (b) tidak ada yang membuat trial balance seimbang karena ada beberapa kesalahan dalam jurnal dan kesalahan dalam pembukuan tidak menyebabkan ketidakseimbangan dalam daftar saldo.

Apa itu trial balance dan apa tujuannya?

Trial saldo (Daftar Saldo) adalah daftar semua akun yang diambil dari buku besar, saldo debit dan kredit harus dipisahkan sehingga diketahui berapa total saldo debit dan kredit, dan jumlah kedua saldo tersebut harus seimbang.

Tujuan dari trial balance adalah untuk memastikan keakuratan pengisian buku besar dan mendeteksi kesalahan yang mungkin terjadi dalam pencatatan transaksi. Setelah trial balance dihasilkan, maka akan dilakukan pengecekan atas setiap rekening dan transaksi yang tercatat dalam buku besar. Jika terdapat ketidakseimbangan dalam trial balance, maka perusahaan perlu melakukan pemeriksaan lebih lanjut dan menemukan kesalahan-kesalahan yang terjadi sehingga akurasi laporan keuangan dapat terjamin. Oleh karena itu, trial balance merupakan bagian yang sangat penting dari proses akuntansi dalam memeriksa keakuratan buku besar sebelum laporan keuangan akhir dibuat.

Sumber referensi : BMP EKMA4115/MODUL 2/KB 1/Hal 2.19-2.20

//.

About Linda A Fauzi

Organic Theme. We published High quality Blogger Templates with Awesome Design for blogspot lovers.The very first Blogger Templates Company where you will find Responsive Design Templates.

0 comments:

Posting Komentar

Copyright © Berbagi Ilmu

Designed by Templatezy